MUI Sebut Produsen Besar di Kabupaten Probolinggo Butuh Sertifikasi Halal
Kraksaan – Keberadaan Tim Layanan Sertifikasi Halal MUI Kabupaten Probolinggo, tidak hanya untuk menjamin kehalalan produk. Tapi juga untuk memenuhi kebutuhan produsen dan dunia industri, baik skala kecil maupun besar. Hal itu diungkapkan oleh Ketua Tim Layanan Sertifikasi Halal Cipto Santosa, saat rapat harian pada Senin (5/6/2023) di kantor MUI setempat. Cipto mengatakan, sudah menjadi…
