Polisi Rilis Kasus Persetubuhan Guru Ngaji, MUI Probolinggo Jelaskan Pernikahan Pelaku dan Korban

Kraksaan – Kasus persetubuhan oknum guru ngaji terhadap santriwatinya di Kraksaan, dirilis Polres Probolinggo pada Kamis (22/2/2024) di mapolres setempat. MUI Kabupaten Probolinggo dihadirkan dalam rilis di hadapan wartawan. Rilis dipimpin oleh Wakapolres Kompol Supiyan, jajaran Satreskrim, dan Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Probolinggo. Dalam rilis itu Wakapolres Kompol…

Read More

Soal Kasus Santriwati Dihamili, MUI: Pelaku Bukan Ulama Pesantren

Kraksaan – MUI Kabupaten Probolinggo menyatakan bahwa terduga pelaku yang menghamili HM, seorang santriwati di Kraksaan, bukan ulama pesantren. SN, terduga pelaku adalah guru ngaji di sebuah yayasan lembaga pendidikan Islam. Hal itu ditegaskan oleh Sekretaris MUI Kabupaten Probolinggo ustaz Yasin, saat mendatangi lembaga tempat SN mengajar di Kecamatan Kraksaan pada Senin (18/2/2024). Saat itu…

Read More

MUI Temukan Fakta Pernikahan Oknum Guru Ngaji yang Hamili Santriwati Tak Sesuai Syariat

Kraksaan – MUI Kabupaten Probolinggo menyeriusi kasus dugaan persetubuhan oleh oknum guru ngaji terhadap santriwatinya di Kraksaan. MUI telah bertemu langsung dengan terduga pelaku. MUI memastikan tidak ada pernikahan yang sesuai syariat dalam kasus tersebut. Pertemuan antara Sekretaris MUI, ustaz Yasin dengan terduga pelaku berinisial SN (50) itu berlangsung di Mapolres Probolinggo, Senin (18/2/2024) di…

Read More